Smartfren Berambisi Tambah 5 Juta Pelanggan Baru di 2014 - Kali ini Berita Gadget akan mengulas artikel Gadget terbaru berjudul Smartfren Berambisi Tambah 5 Juta Pelanggan Baru di 2014 yang dikutip dari Berita Pulsa. Jika anda ingin mengetahui lebih detail mengenai artikel Smartfren Berambisi Tambah 5 Juta Pelanggan Baru di 2014, anda bisa menyimak artikel kami tentang Smartfren Berambisi Tambah 5 Juta Pelanggan Baru di 2014 dibawah ini.

Penyedia layanan komunikasi seluler, Smartfren dikabarkan berniat meningkatkan pelanggan baru lebih banyak lagi tahun ini. Di 2014 Mereka menargetkan sekitar 5 Juta pelanggan baru, seperti yang dilansir dari Telecompaper.
Dikatakan bahwa Smartfren telah mengalokasikan cadangan dana sekitar USD 100 juta untuk membiayai ekspansinya. Perusahaan berharap melalui pogram bundling layanan smartphone Andromax terbarunya, ambisi tersebut dapat tercapai.
Data terakhir mereka menorehkan catatan sukses dengan pencapaian 11 juta pelanggan selama tahun 2013 kemarin. Smartfren juga berencana mendirikan 1.500 BTS baru selama dua tahun ke depan, untuk melengkapi jumlah total menjadi 6.000 BTS yang tersebar di pelosok tanah air.
Andromax U3 Images 2014 01 27 Thumb Other400 0
Seperti dilaporkan PulsaOnline 4 hari lalu, operator Smartfren baru saja memperkenalkan dua smartphone barunya. Smartfren Andromax U3 ( Rp 2.099.000 ) di-bundling gratis data 1,5 GB, gratis telepon sesama pelanggan Smartfren, gratis 20 menit telepon ke operator lain dan juga 60 SMS selama 30 hari. Sementara model baru lainnya Smartfren Andromax V ( Rp. 2.199.000 ) di-bundling gratis data 600 MB untuk 7 hari
Sekian berita Gadget terbaru dari kami mengenai Smartfren Berambisi Tambah 5 Juta Pelanggan Baru di 2014. Harapan kami artikel seputar Gadget yang berjudul Smartfren Berambisi Tambah 5 Juta Pelanggan Baru di 2014 ini bisa bermanfaat untuk anda. Jangan lupa terus kunjungi Berita Gadget untuk mendapatkan berita seputar Gadget setiap harinya.